Kamis, 30 Mei 2013

[Info Resep] SOTO TENGIRI JAMBI

Info Resep has posted a new item, 'SOTO TENGIRI JAMBI'


BAHAN:
350 gram daging ikan tengiri, dihaluskan
½ sendok teh merica bubuk
1 1/4 sendok teh garam
2 batang serai, dimemarkan
4 lembar daun jeruk
1.400 ml kaldu ikan
1 sendok teh gula pasir
2 sendok makan minyak untuk menumisBUMBU (dihaluskan):
2 sendok makan bawang putih goreng
1/4 sendok teh merica
2 1/2 sendok teh garam
3 butir kemiri, digoreng
2 cm kunyit, dibakarCARA MEMBUAT SOTO TENGIRI JAMBI:
1. Campur daging ikan, merica, dan garam, aduk rata. Bentuk
bulatan sebesar kelereng.
2. Panaskan kaldu hingga mendidih. Masukkan bola daging
ikan. Biarkan mengapung di permukaan.
3. Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum.
tambahkan serai, gula pasir, daun daun jeruk. Aduk hingga layu.
Tuang ke dalam kaldu mendidih. Didihkan kembali.
Catatan: untuk 6 porsi.
(HobiMasak: GRATIS Ongkos Kirim setiap pemesanan Rendang Kaleng Paket D atau
Paket F untuk wilayah Yogyakarta, Jabodetabek, Bandung, Semarang, Solo, dan
Surabaya. Pesan sekarang!)
Suka postingan ini? Bagikan dan Tinggalkan komentar di bawah ini, terima kasih!
:)

You may view the latest post at
http://inforesep.org/


Best regards,
Info Resep
http://inforesep.org

Tidak ada komentar:

Posting Komentar